Singaraja, 12.12.22 II BPKPDBulelengN@W!
Kabupaten Buleleng berupaya sangat optimal dalam menghimpun pundi pundi PAD dengan asas keadilan dan daya pikul. Kegiatan Pajak Awards ini merupakan cermin dari kesungguhan dan penghargaan (Rewards) bagi mereka wajib pajak yang berkontribusi optimal dalam pemenuhan kewajiban perpajakan daerah. Pajak awards diyakini akan memberikan motivasi, dan menggugah semangat masyarakat wajib pajak Buleleng untuk berpartisipasi membangun Buleleng. Pemerintah Kabupaten Buleleng melalui BPKPD Kab.Buleleng memberikan apresiasi dan terima kasih yang sebesar besarnya kepada para wajib pajak daerah Hotel, Restoran, Hiburan, Air Tanah dan PBB, yang telah memberikan kontribusi optimal terhadap PAD Buleleng. Kepada para kelompok Subak di Buleleng dengan Gebyar Subak STARPA untuk tahun 2022 menjadi sesuatu yang dapat menjadikan Subak sebagai pilar penting untuk pundi pundi PAD. Terima kasih pula kepada wajib pajak Restoran yang telah mendukung percepatan Digitalisasi daerah dengan implementasi Poin of Sales Online, menjadi target utama dalam pengelolaan PAD berbasis digital. Penjabat Bupati Buleleng, Ir. KETUT LIHADNYANA, M.M.A menyampaikan terima kasih atas upaya upaya yang telah dilakukan oleh BPKPD untuk membangun pelayanan publik yang baik.
Apalagi saat ini standar pelayanan dari BPKPD telah memperoleh sertipikasi ISO 9001-2015, pencanangan Zona Integritas menuju wilayah Bebas Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani yang mana merupakan pembuktian bahwa pelayanan kepada masyarakat telah memenuhi standar pelayanan yang efektif, efesien transparan dan akuntabel. Inovasi inovasi tersebut diharapkan akan mampu membangkitkan kepercayaan (Trust) masyarakat Buleleng terhadap kewajiban perpajakan daerah.
Acara Penganugerahan Pajak Daerah Awards 2021 dan Subak Starpa Terbaik 2022 dilaksanakan pada hari Senin, 12 Desember 2022 bertempat
di Gedung Imaco Pelabuhan
Mister Gusti Ketut Pudja Buleleng dan
melalui Live Streaming On Chanel Youtube Pemkab Buleleng, Facebook BPKPD
Buleleng dan On Air Radio Nuansa Giri 91.20 FM, yang dibuka secara resmi oleh Penjabat
Bupati Buleleng. Pemerintah Daerah Kabupaten Buleleng mengucapkan Selamat dan
Terimakasih kepada Wajib Pajak Terbaik, Mitra Pendukung Pengelolaan Perpajakan
dan Desa Sadar dan Taat Bayar Pajak atas kontribusinya terhadap Pembangunan
Kabupaten Buleleng.
Nama-nama
penerima Piagam Penghargaan dan Cinderamata Kepada Wajib Pajak Daerah Terbaik
dan Mitra Pendukung Pengelolaan Perpajakan Tahun 2021, Desa Sadar dan Taat
Bayar Pajak dan Subak Terbaik Tahun 2022 sebagai berikut :
I. PENGUSAHA HOTEL PENYETOR PAJAK TERBAIK
a. KATEGORI HOTEL BERBINTANG
1.
PLATARAN MENJANGAN RESORT & SPA Terbaik I
2.
MENJANGAN DYNASTY RESORT Terbaik II
3.
BRITS RESORT LOVINA Terbaik III
b. KATEGORI HOTEL MELATI
1. HANDARA GOLF & RESORT BALI Terbaik I
2. PURI SARON BARUNA BEACH COTTAGES Terbaik II
3. THE TIING TEJAKULA VILLAS Terbaik III
c. KATEGORI
PONDOK WISATA
1. SHAMBALA OCEANSIDE RETREAT Terbaik I
2. VILLANDRA LOVINA BALI Terbaik II
3. MAYO RESORT - NORTH BALI Terbaik III
II. PENGUSAHA RESTORAN PENYETOR PAJAK TERBAIK
1.
THE OCTAGON OCEAN CLUB Terbaik I
2.
PASIR PUTIH BEACH CLUB Terbaik II
3.
WARUNG MAKAN MINA SEGARA Terbaik III
III. PENGUSAHA
HIBURAN PENYETOR
PAJAK TERBAIK
1.
MUNDUK WILDERNESS SOFT ADVENTURE Terbaik I
2.
PADMA SPA PLATARAN MENJANGAN Terbaik II
3.
MUNDUK MODING PLANTATION NATURE RESORT & SPA Terbaik III
IV. PENGUSAHA AIR TANAH PENYETOR PAJAK TERBAIK
1. HANDARA GOLF &
RESORT BALI Terbaik
I
2. PERUMDA AIR MINUM TIRTA
HITA BULELENG Terbaik
II
3. PT GENERAL ENERGY BALI Terbaik III
V. WAJIB PAJAK PEMBAYAR PBB P-2 TERBAIK
a.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB TERBESAR
1.
PT. GENERAL ENERGY BALI Terbaik
I
2.
PT PELINDO III (CAB) Terbaik
II
3.
PT. MENJANGAN MAS Terbaik
III
b.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB BUKU I TERBAIK
I KADEK PHILIPUS NOP.
51.08.010.018.010-0155.0
c.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB BUKU II TERBAIK
NYM CANDRI NOP.
51.08.020.053.001-0101.0
d.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB BUKU III TERBAIK
KEVIN WIYONO NOP.
51.08.060.014.003-0027.0
e.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB BUKU IV TERBAIK
MADE SUDHARTA/NYM
SETIAWATI NOP.
51.08.060.019.003-0091.0
f.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB BUKU V TERBAIK
DRS MD PUTRA NOP.
51.08.010.021.007-0125.0
g.
KATEGORI WAJIB PAJAK
PEMBAYAR PBB TERCEPAT
NY SUNETRA NOP.
51.08.060.007.002-0019.0
B. Daftar Nama Mitra Pendukung
Pengelolaan Perpajakan Daerah Tahun 2020 Penerima Piagam Penghargaan sebagai
berikut:
1. PT. Bank
Pembangunan Daerah Bali Cabang Singaraja
2. PT. Bank
Pembangunan Daerah Bali Cabang Seririt
3. PT. Pos
Indonesia Cabang Singaraja
4. Ketua
Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia Cabang Buleleng
6. Ketua Ikatan
Pejabat Pembuat Akta Tanah Kabupaten Buleleng
7. Kepala
Kantor Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Buleleng
C. Daftar Nama Desa Sadar dan Taat Bayar Pajak Penerima Piagam
Penghargaan dan Cinderamata sebagai berikut:
1.
DESA KALIBUKBUK Desa dengan Penyetoran Pajak
PBB-P2 Paling tinggi
2.
DESA UMEANYAR Desa dengan Prosentase Penyetoran
Pajak PBB-P2 Paling tinggi
3.
Desa MENGENING, DESA PADANG BULIA DAN DESA TITAB Desa dengan
Partisipasi masyarakat membayar Pajak Paling tinggi
4.
DESA MADENAN, DESA SELAT DAN DESA TUKAD SUMAGA Desa dengan Responsibilitas Pelayanan Paling
tinggi
D. SUBAK DENGAN
PENYETORAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN PERKOTAAN PALING TINGGI
1. |
SUBAK LEBAH PUPUAN |
|
2. |
SUBAK SIDAYU |
|
|